Peneriman CPNS Daerah Kota Surakarta (Solo) Jawa Tengah Terbaru September 2013 - Kota Surakarta merupakan sebuah kabupaten yang terletak di Jateng dan merupakan kota warisan dari kerajaan Mataram. Pada awal masa kemerdekaan Kota Solo pernah mendapat predikat sebagai daerah yang di istimewakan seperti halnya Kota Yogyakarta dan Aceh pada saat ini. Pemkot Surakarta yang kental dengan adat Jawa Tengah (kejawen) ini sering juga disebut kota budaya dan kota batik yang tidak hanya terkenal di dalam negeri tetapi sampai ke mancanegara.
Pemerintah Surakarta sangat menjaga dan menghargai warisan nenek moyang yang sampai sekarang masih terjaga dengan rapi, hal ini menjadikan kota Solo sebagai tempat wisata yang layak dikunjungi bersama keluarga. Pemkot Surakarta kembali membuka Lowongan Kerja dengan kualifikasi sebagai berikut:
Pemerintah Surakarta sangat menjaga dan menghargai warisan nenek moyang yang sampai sekarang masih terjaga dengan rapi, hal ini menjadikan kota Solo sebagai tempat wisata yang layak dikunjungi bersama keluarga. Pemkot Surakarta kembali membuka Lowongan Kerja dengan kualifikasi sebagai berikut:
No | Jabatan | Kode | Tingkat Pendidikan | Jumlah Formasi |
1 | Guru Kelas | 1002006 | S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar | 19 |
2 | Guru Penjaskes | 1008015 | S1 Pendidikan Jasmani, S1 Pendidikan Jasmani dan Kesehatan, S1 Pendidikan Olahraga dan Kesehatan, S1 Pendidikan Kepelatihan Olahraga | 2 |
3 | Guru Teknik | 1008021 | S1 Pendidikan | 2 |
4 | Guru Tata Boga | 1008023 | S1 Tata Boga | 3 |
5 | Guru Rekayasi | 2018201 | S1 Pendidikan Teknik Komputer | 3 |
6 | Guru Multimedia | 2018205 | S1 Pendidikan Teknik Komputer | 4 |
7 | Guru Teknik Komputer dan Jaringan | 2018203 | S1 Pendidikan Teknik Komputer | 2 |
Persyaratan:
- Orang Asli Indonesia
- Usia minimal 18 tahun dan maksimal 35 tahun
- Memiliki gelas pendidikan baik dari dalam maupun luar negeri
- Memiliki kartu AKI
- Sehat jasmani rohani
- Berkelakuan baik dan belum pernah berurusan dengan pengadilan hukum
- Tidak pernah terlibat dalam organisasi terlarang di Indonesia
- Tidak pernah mengkonsumsi narkoba dan sejenisnya
Proses dan tata cara pendaftaran Lowongan 2013 di pemkot Surakarta dimulai tanggal 20 sampai 30 September dengan mengirimkan lamaran lengkap yang ditujukan ke:
Walikota Surakarta
Panitia Penerimaan CPNSD 2013
PO BOX CPNSD Surakarta
Solo 57100
Keterangan detail dan formulir pendaftaran silahkan download disini
Untuk informasi selengkapnya tentang persyaratan pekerjaan dan bagaimana cara mendaftar secara online untuk menerapkan di setiap posisi Peneriman CPNS Daerah Kota Surakarta (Solo) Jawa Tengah Terbaru September 2013, silakan lihat sumber resmi pada link berikut di bawah ini.
Sumber Resmi
Walikota Surakarta
Panitia Penerimaan CPNSD 2013
PO BOX CPNSD Surakarta
Solo 57100
Keterangan detail dan formulir pendaftaran silahkan download disini
Untuk informasi selengkapnya tentang persyaratan pekerjaan dan bagaimana cara mendaftar secara online untuk menerapkan di setiap posisi Peneriman CPNS Daerah Kota Surakarta (Solo) Jawa Tengah Terbaru September 2013, silakan lihat sumber resmi pada link berikut di bawah ini.
Sumber Resmi
Tidak ada komentar:
Posting Komentar